Workshop ini merupakan series dari geotechnical engineering, yang akan membahas khusus perencanaan struktur bawah jembatan yang diharapkan dapat membantu untuk perencanaan proyek konstruksi jembatan. Disini akan dibantu menggunakan 2 buah software, GEO5, Allpile disertai dengan pembahasan koreksi manual. Workshop ini cocok diikuti buat siapapun yang ingin memperdalam atau sedang menghadapi kasus seperti ini.
Output Pelatihan:
Booking segera ya!
Yusuf Ali Mukti - Geotek Engineer - PT Adi Geotama Konstruksindo |