Pemahaman terhadap SNI 1726:2019 sangat diperlukan dalam melakukan perencanaan bangunan bertingkat dikarenakan beban gempa yang bersifat tidak dapat diprediksi (Maulana et al. 2017). Analisis dinamik pada perencanaan bangunan tahan gempa dilakukan terhadap bangunan-bangunan yang sangat tinggi atau bertingkat banyak, memiliki ketidakberaturan, serta bangunan-bangunan yang membutuhkan ketelitian sangat besar di mana dapat memberikan pembagian gaya geser tingkat yang lebih tepat sepanjang tinggi gedung dibanding perencanaan analisis statik (Rendra et al. 2015). Perencanaan analisis dinamik dapat dilakukan dengan menggunakan metode analisis respon spektrum ataupun analisis riwayat waktu.
Zulaikha Puspita Arum - Structural Engineer - PT. TeamworX Indonesia |
Sesi 1 |
|
Sesi 2 |
|
Sesi 3 |
|
Sesi 4 |
|